BAGI -BAGI BINGKISAN KEPADA PENDERITA KUSTA DI KOMPLEK PENAMPUNGAN PEDERITA KUSTA KABULAT

Pada hari Rabu tanggal 11 Januari 2012 . PMI Kabupaten Kapuas mengadakan kegiatan pelayanan sosial yang ke 4 kalinya di komplek penampungan penderita kusta KABULAT Kelurahan Selat Hulu Kabupaten Kapuas. Karena  Palang Merah Indonesia (PMI) Merupakan organisasi netral dan independen yang melakukan kegiatannya untuk kemanusian. Lahir pada tanggal 17 September 1945. Dalam bertugas, PMI berpegang teguh pada Tujuh Prinsip Palang Merah dan Bulan Sabit Merah Internasional, yaitu Kemanusian, Kesukarelaan, Kenetralan, Kesamaan, Kemandirian, Kesatuan dan Kesemestaan. maka kami mengadakan kegiatan tersebut.

Rangkaian kegiatan  yaitu membagikan bingkisan sembako untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari kepada Bapak Joni yang menderita Katarak payah  sampai matanya tidak bisa melihat dan warga KABULAT yang menderita Penyakit Kusta.

semoga dengan diberikannya bingkisan  tersebut  warga kabulat juga dapat merasakan suasana seperti  masyarakat pada umumnya.

Diharapkan dengan adanya kegiatan ini, kedepannya kita bisa lebih peduli kepada sesama yang benar-benar membutuhkan uluran tangan kita dan kepada Pemerintah Daerah diharapkan dapat lebih memperhatikan kondisi masyarakatnya yang kurang mendapat perhatian dan terisolasi.

Pantang Menyerah Demi Kemanusian……………….

memberikan bingkisan kepada Bapak Joni yang menderita katrak

staf PMI Kab. Kapuas menanyakan keadaan mereka pada musim hujan sebelum membagikan bingkisan

Saat membagikan bingkisan kepada warga penderita kusta di Kabulat

Staf PMI dan Warga Kabulat Berfoto bersama

Staf PMI Kab. Kapuas dan warga Kabulat berfoto Bersama

Pos ini dipublikasikan di Pelayanan. Tandai permalink.

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Gambar Twitter

You are commenting using your Twitter account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s